Blog Rujak : Kumpulan Makalah Online Lengkap

Kumpulan Makalah, Artikel dan Tips Lengkap

TOKOH ILMUWAN MUSLIM DAN PERANNYA DALAM KEMAJUAN DAN KEBUDAYAAN/PERADABAN ISLAM PADA MASA DINASTI AL-AYYUBIYAH

ADSENSE HERE!


ULAMA-ULAMA TERMASYHUR PADA MASA
DINASTI AL AYYUBIYAH DAN HASIL KARYANYA

Pada masa  Shalahuddin berkuasa, ia mendorong para ilmuwan untuk berlomba memajukan ilmu pengetahuan, membuat bendungan, menggali terusan, mendirikan masjid dan sekolah. Perkembangan ilmu pengetahuan pada masa Dinasti al Ayyubiyah ditandai dengan datangnya para pelajar dari pelosok dunia Islam untuk belajar di Al azhar dan datangnya ulama-ulama masyhur untuk mengajar di Al Azhar dan terciptanyanya karya-karya besar mereka.
           Setelah menumbangkan Dinasti Fatimiyah, Shalahuddin mengubah orientasi keagamaan dari Syi`ah kepada Sunni. Ia juga mendirikan lembaga-lembaga ilmiah baru, terutama di masjid yang dilengkapi dengan tempat belajar teologi dan  hukum. Karya-karya ilmiah yang muncul pada masanya dan sesudahnya adalah kamus-kamus geografi, kompendium sejarah, manual hukum dan komentar-komentar teologi. Bahkan ilmu kedokteran diajarkan di rumah-rumah.Ia mendirikan Universitas Ayyubiyah di Damaskus yang menjadi tempat belajar yang terkenal.
Baiklah,sekarang saatnya kalian pelajari para ulama dan ilmuwan muslim pada masa Dinasti Ayyubiyah. Simak baik-baik ya! Siapa tahu kalian menjadi seperti mereka. Amin.
Ilmuwan Muslim yang muncul pada masa Dinasti Ayyubiyah diantaranya :
a.        Abdul Latif

ShahAbdulLatif.jpg



Folded Corner: Biografi

Tempat, tanggal lahir : Baghdad,1162 M
Wafat : Baghdad,1231 M
Profesi/Keahlian  : Ahli  Anatomi
 








Hasil Karya Abdul Latif yang terkenal di Eropa adalah Account of Egypt Karya tersebut masih berupa manuskrip (tulisan tangan) diketemukan oleh Edward Pococke seorang orientalis, di perpustakaan Boldeian. Di dalamnya memuat deskripsi mengenai bencana kelaparan yang disebabkan Sungai Nil ketika sedang dilanda kering kerontang. Ini terjadi pada tahun 1200-1202 M.
Dari sejumlah karya tulisannya, sebagian besar mengenai ilmu kedokteran. Selama hidupnya, ia telah menulis karya-karya yang berjumlah tak kurang dari 116 buah. Bahkan, ia merupakan ahli anatomi pertama yang memberi deskripsi lengkap dan akurat tentang tengkorak kepala manusia dan tulang muka, termasuk tulang rahang bawah. Subhanallah!
Tunggu dulu! Ia juga mengembangkan studi tentang petualangan pada umumnya. Teori Galenus misalnya, mengenai tulang bawah dan tulang yang menghubungkan tulang punggung dan tulang kaki, berhasil ia sempurnakan selama berada di Mesir. Hebat kan?



Rounded Rectangle: Ketahuilah !!
 Dari sejarah hidupnya yang terekam  dapat diketahui bahwa ia melakukan perjalanan panjang mengunjungi Mosul, Damaskus dan Mesir. Kemudian menuju Yerusalem tempat ia ikut bergabung dengan sejumlah penggumul ilmu dalam sebuah kelompok lingkaran studi.Selama beberapa tahun ia mengajar filsafat dan ilmu  kedokteran  di Kairo dan Damaskus. Setelah itu ke Aleppo dan mengajar disana selama beberapa tahun.
 














b.        Bin al-Baytar ( 1246 M )






150px-Ibn_al-Baytar.jpg


Rounded Rectangle: Biografi
Tempat, tanggal lahir : Malaga, abad ke-6 H. /12 M
Wafat : Damaskus, 646 H./1248 M
 Profesi/Keahlian : Dokter Hewan, Ahli Botani, Farmakologi, Sarjana Ilmu Tumbuh-tumbuhan
 


















                                                                                   


Hasil Karya Tulisnya antara lain :
1)        “Al-Mughni fil al-adwiya” al-Mufrodat (bahasan mandiri tentang ramuan-ramuan sederhana), yang menjelaskan beberapa contoh ramuan obat yang tepat untuk semua penyakit.
2)        “Al-jami’ li Mufrodat al-Adwiya’ wa al-Aghdhiya” (kumpulan obat-obatan  mudah). Buku ini memuat tidak  kurang dari 1400 contoh-contoh obat, dimana 300 macam  diantaranya adalah penemuannya sendiri.  Secara umum ramuan tersebut berasal dari binatang-binatang, tumbuh-tumbuhan dan mineral-mineral.
3)        Buku ini memuat 20 bab, termasuk menguraikan ramuan untuk sakit kepala, sakit telinga, sakit mata, untuk kosmetika, ramuan untuk demam, penangkal racun dan obat obatan yang sederhana.
4)        ”Mizan at-Tabib”
5)        “Risalah fi al-Aghdhiya’ wa al-Adwiya’”
6)        “Makalah fi al-Limun”
7)        ”Sebuah buku yang memuat komentar terhadap Dioscorides.
8)        Rounded Rectangle: Ketahuilah !
Baytar pertama kali menuntut ilmu di Sevilla, Spanyol. Disini ia mengumpulkan berbagai jenis tanaman yang tumbuh sekitar kota tersebut bersama dengan beberapa orang gurunya, Abu al-Abbas an-Nabati, Abdullah bin Shaleh dan Abu al-Hajjaj. Sekitar tahun 617 H./1220 M, ia pindah ke daerah Timur. Dan setelah melintasi daerah Afrika Utara (Maroko Algeria, Tunisia), ia pun menuju ke Asia Kecil dan Suriah.
”Al-Adwiyat al-Basyithah”(ramuan-ramuan sederhana), dicetak dalam bahasa  latin dengan judul “Simplicia”.


Text Box: Ketahuilah !
Pada mulanya ia belajar di bawah bimbingan beberapa orang guru pada waktu itu,    terutama Ibnu al-Baytar, yang memberinya pelajaran botani. Sedangkan  kedokteran dipelajarinya bersama  dan sekaligus dibawah bimbingan ayahnya sendiri(seorang dokter mata) dan ar-Rahbi.
Ilmu yang ia peroleh kemudian dipraktekkan di Rumah Sakit Nuri di Damaskus dan di Rumah Sakit Nasiri di Kairo. Kemudian ia bekerja pada dinas perintahan Izzudi Aybak al-Mu’azzami di Sarkhad,Damaskus.(M.Natsir Arsyad,1995;245-246)
 






c.         Ibnu Abi Ushaybi’ah

DSCN1111.jpg


Biografi
Tempat, tanggal lahir     :  Damaskus, 590 H./1194 M 
Wafat                            :  Damakus, 668 H./270 M
Profesi/Keahlian            :  Ahli Kedokteran Muslim Arab, Bibliografer, Ahli Sejarah, Kedokteran
 
 




Hasil karyanya antara lain:




            Hasil  karyanya antara lain :
1)        “Uyun al-Anba’ fi Tabakat al-Atibba”. Merupakan kumpulan dari tidak  kurang 380 biografi ahli ilmu kedokteran yang tak terkira nilainya bagi sejarah sains Arab.
2)        “Isabat al-Munajjimin”
3)        “At-Tajarib wa al-Fawaid”
4)        “Hikayat al-Atiba’ fi Ilajat al-Adwa”
5)        “Ma’alim al-Umam”

d.        Daud al-Intaki


Biografi
Tempat, tanggal lahir     :  Antioch, Syiria
Wafat                            :  Mekkah,1599 M
Profesi/Keahlian            :  Ahli kedokteran
 
 







Hasil Karyanya adalah:
1)        Tadhkirat Ulil al-Bab wal-Jami`lil ajab al-Ujab, yang merupakan buku   pegangan kedokteran lengkap dengan kupasan yang mendalam.
2)        Memoria, yang berisikan ramuan obat-obatan yang digunakan di berbagai apotek di Eropa.
3)        Risalah fil Ta`ir wal-Ukab, yang berisikan kecaman pedas terhadap para filosof.
4)        Unmudhaj fi`ilm al-Falak, berisikan penggunaan astrologi dalam kedokteran.

e.         Abu Barakat al Baladi



Biografi
Tempat, tanggal lahir     :  Balad, 470 H / 1077  M      
Wafat                            :  560 H./ 1165 M.
Profesi/Keahlian            :  Dokter dan Filosof
 
 





Hasil Karyanya adalah:
1)        Kitab al-Mu`tabar, membahas tentang logika.
2)        Naturalia, berisikan psikologi dan metafisika.
3)        Risalah fi-Sabab Zuhur al-Kawakib Laylan wa-Khafa`iha Naharan.

f.          Muhammad al-Damiri


Rounded Rectangle: Biografi
Wafat : Kairo, 1405 M
Profesi/Keahlian : Zoologi (Ahli Ilmu Hewan)
 





Hasil karya tulisnya adalah “Hayat al-Hayawan” (The Life Animals), yang berisikan tentang ilmu hewan Islam. Buku ini lama sekali dipakai oleh sekolah-sekolah di berbagai negeri di Timur.

g.        Kahin al-Attar
Seorang farmakologi dengan hasil karya “Management of The Drugstore” (Mengatur Resep Apotek).Buku tersebut disusun pada tahun 1400 M dan terkenal di Eropa.

Perkembangan ilmu Agama Islam  pada masa Dinasti al Ayyubiyah ditandai dengan datangnya para pelajar dari pelosok dunia Islam untuk belajar di Al azhar dan datangnya ulama-ulama masyhur untuk mengajar di Al Azhar. Beberapa ulama tersebut diantaranya :
1.      Abdul latif Al Baghdadi, ahli ilmu mantiq dan Bayan.
2.            Syekh Abu Qosim Al Manfakuti, ahli Fiqh.
3.      Umar bin Al farid, seorang Sufi terkenal.
4.      Syamsudin khallikan, ahli Sejarah.
5.      Abu Abdulloh Al Qudhai, ahli Fiqh, Hadist dan Sejarah.
Hasil karya tulisnya adalah:
a.       Asy Syihab ( tentang bintang ).
b.      Sanadus Sihah ( tentang Perawi Hadist-hadist Shohih ).
c.       Manaqib Al Imami Asy Syafii ( tentang Budi Pekerti Imam Syafii ).
d.      Anba’ Al Anbia ( tentang  cerita para Nabi ).
e.       Uyun Al Ma’arif ( Mata air ilmu pengetahuan ).
f.     Al Mukhtar fi Zkir Al Khutat wa al Asar ( Buku tentang Sejarah Mesir )
6.      Al Hufi, ahli Bahasa.
7.      Abu Abdulloh Muhammad bin Barakat, ahli nahwu.
8.      Hasan bin Khatir Al Farisi, ahli Fiqh Mazhab Hanafi dan ahli ilmu Tafsir.

Sudah biasakah kalian menerapkan perilaku seperti tokoh ilmuwan pada masa Dinasti al-Ayyubiyah

       Ternyata ilmuwan muslim mempunyai peranan yang besar dan berarti terhadap peradaban manusia sejak dulu kan, bahkan pengaruh mereka tidak hanya dirasakan oleh umat Islam saja lho, tapi juga sampai ke masyarakat di belahan benua Eropa. Hebat kan?
Jadi, keteladanan apa yang mesti kalian ambil dari fakta tersebut? Tepat sekali. Belajar tekun dan bersungguh-sungguh demi masa depan yang lebih baik, ilmu agama dan ilmu pengetahuan umum.
       Pada dasarnya dari uraian diatas dapat ambil pelajaran sebagi cermin kita hidup sehari-hari seperti ketika kita diberi tugas oleh guru, maka harus mengerjakan walaupun dalam hasilnya tidak memuaskan. Kita ikut serta membuat dan berpartisipasi dalam mengisi majalah dinding.


Kisah :
Katsir bin Qais r.a. berkata bahwa suatu ketika, ia sedang duduk dalam majlis Abu Darda’ r.a. di Damsyik. Kemudian, seorang laki-laki datang kepadanya dan berkata, ”saya datang dari Madinah Munawarah semata-mata untuk mendengarkan sebuah hadits darimu. Saya mendengar bahwa engkau telah mendengar hadits tersebut dari Rasulullah SAW. ”Abu Darda’ berkata, ”apakah ada urusan lain selain itu, sehingga engkau datang ke sini? ”Ia menjawab, ”Tidak, tidak ada. Saya datang hanya untuk mengetahui sebuah hadits darimu.”
            (Dikutip dari Kitab Fadhoil Amal, karya maulana Muhammad zakariya al kandalvi hal.  )


RANGKUMAN
1. Berkembangnya ilmu pengetahuan dan peradaban pada masa Dinasti Ayyubiyah dimulai dari adanya perhatian yang besar  Shalahuddin Al Ayyubi terhadap ilmu pengetahuan.
2. Ilmuwan yang lahir pada masa Dinasti Ayyubiyah antara lain : Abdul Latif (ahli anatomi), Bin Al Baitar (ahli obat-obatan dan tumbuhan), Ibnu Abi Ushaybi’ah (ahli sejarah), Daud Al-Intaki (ahli kedokteran), Abu Barakat Al Baladi (filosof  dan dokter), Muhammad al Damiri (ahli zoologi), Kahin al Attar (ahli obat).
3. Ulama yang lahir pada masa Dinasti Ayyubiyah antara lain : Abdul latif Al Baghdadi (ahli ilmu mantiq dan Bayan), Syekh Abu Qosim Al Manfakuti (ahli Fiqh), Umar bin Al farid (seorang Sufi), Abu Abdulloh Al Qudhai (ahli Fiqh, Hadist dan Sejarah), Al Hufi (ahli Bahasa), Syamsudin khallikan (ahli Sejarah), Abu Abdulloh Muhammad bin Barakat (ahli nahwu), Hasan bin Khatir Al Farisi (ahli Fiqh Mazhab Hanafi dan ahli ilmu Tafsir)
ADSENSE HERE!

18 comments:

  1. mantap bos artikelnya dan sangat menarik

    ReplyDelete
  2. bagus mas untuk infonya dan salam kenal

    ReplyDelete
  3. makasih gan infonya dan semoga bermanfaat

    ReplyDelete
  4. salam kenal pak, dan semoga bertambah sukses

    ReplyDelete
  5. haii numpang promo yahhh
    KENARI POKER,com lagi bagi-bagi bonus newmember
    20.000 dengan deposit minimal 15.000
    yukk buruan jangan sampai ketinggalan !! ^_^V

    DAN DI KENARI POKER JUGA ADA BONUS NEXT DEPOSIT LOH !!untuk member lama
    dengan minimal deposit hanya 100.000 untuk mendapatkan bonus 20%nya Nihh yukk buruaan jangan sampaii
    ketinggalannn !!

    ReplyDelete
  6. makasih gan infonya dan semoga bermanfaat

    ReplyDelete
  7. keren mas buat infonya dan salam sukses selalu

    ReplyDelete
  8. Mau mendapatkan pelayanan yang baik dan ramah??? Modal Kecil bisa mendapatkan hasil yg luar biasa...

    ReplyDelete
  9. Kabar Baik Untuk Para pencinta Game Karena di Bulan januari ini Sudah keluar Game RPG Online Terpopuler Se-Asia Penasarankan Game nya Seperti apa??? Kalian bisa dilihat game nya dari link di bawah yaaa

    ReplyDelete
  10. makasih gan buat infonya dan semoga bermanfaat

    ReplyDelete
  11. bagus bos artikelnya dan sangat menarik

    ReplyDelete
  12. Terimakasih banyak dan sangat bermanfaat

    ReplyDelete
  13. Nice tugas sekolah selesai awoaokawok

    ReplyDelete
  14. Mau mendapatkan pelayanan yang baik dan ramah???

    Modal Kecil bisa mendapatkan hasil yg luar biasa...

    ReplyDelete
  15. Yah begitulah, backlink dari google ini memang perlu untuk kita kejar dan kita dapatkan

    ReplyDelete
  16. Menarik sekali, perlu saya coba ini..
    kebetulan lagi cara tentang hal ini.

    ReplyDelete
  17. Info menarik dan boleh sekali dicoba, Makasih buat infonya dan sukses selalu.

    ReplyDelete

Copyright © Blog Rujak : Kumpulan Makalah Online Lengkap. All rights reserved. Template by CB. Theme Framework: Responsive Design